Biaya Listing Saham di Bursa Efek Indonesia

Kriteria Papan Utama Papan Pengembangan Papan Akselerasi Biaya Pendaftaran Rp 25 juta Rp 25 juta Rp 10 juta Biaya Pencatatan Awal Rp 1 Juta/Miliar dari Market Cap (Min : Rp 25 juta | Max : Rp 250 juta) Rp 1 Juta/Miliar dari Market Cap (Min : Rp 25 juta | Max : Rp 150 juta) […]

Biaya-Biaya untuk IPO

Besaran Biaya IPO Dari data prospektus IPO yang saya kumpulkan pada tahun 2020 – 2023, rata-rata biaya IPO di Indonesia adalah sebagai berikut : Sumber data : Prospektus IPO Januari 2020 – Agustus 2023, diolah Besar biaya IPO bervariasi tergantung dari ukuran dana IPO dan kompleksitas struktur perusahaan. Semakin kompleks perusahaan, maka biayanya akan semakin […]

Profesi Penunjang IPO

Di balik kesuksesan sebuah IPO, ada peran penting dari berbagai profesi penunjang yang membantu perusahaan dalam mempersiapkan dan menjalankan proses IPO. Dalam artikel ini, saya akan membahas profesi penunjang yang berperan vital dalam mencapai kesuksesan IPO. 1. Perusahaan Penjamin Emisi (Underwriter) Perusahaan penjamin emisi adalah lembaga yang berperan sebagai penghubung antara perusahaan yang akan mengadakan […]

Meningkatkan Motivasi Karyawan dengan Employee Stock Option

Dalam upaya meningkatkan  keterlibatan dan memotivasi karyawan serta para direksi, perusahaan dapat menggunakan program Employee Stock Option (ESO). Program ini memberikan kesempatan kepada karyawan dan direksi untuk membeli saham perusahaan dengan harga yang telah ditetapkan. Dalam artikel ini, kita akan membahas tentang konsep ESO, manfaatnya, dan bagaimana program ini dapat meningkatkan keterlibatan dan motivasi karyawan dan […]

Buyback Saham: Pengertian, Manfaat, dan Pertimbangan

Terkait owner perusahaan yang kepemilikannya berkurang saat melakukan IPO, owner tersebut dapat melakukan buyback saham yang telah dilepas ke masyarakat. Terdapat peraturan dan ketentuan yang mengatur tentang buyback saham di Indonesia. Apa pengertian buyback saham? Apa manfaat dan pertimbangan dalam buyback saham? Seperti apa ketentuan dalam melakukan buyback saham? Bagaimana strategi melakukan buyback saham untuk owner perusahaan? […]

Apa saja Insentif Pajak untuk Perusahaan Terbuka?

Untuk mendorong pertumbuhan ekonomi dan investasi di negara ini, pemerintah Indonesia telah menerapkan insentif pajak bagi perusahaan terbuka, yang sahamnya terdaftar dan diperdagangkan di bursa efek. Dalam artikel ini, saya akan menjelaskan tentang insentif pajak yang diberikan kepada perusahaan terbuka di Indonesia. 1. Penurunan Pajak Penghasilan Badan Perusahaan terbuka dapat memperoleh tarif PPh Badan lebih […]

Mengenal Jenis-Jenis Corporate Action

Corporate action atau aksi korporasi merupakan kegiatan yang dilakukan oleh perusahaan untuk mempengaruhi struktur perusahaan, kepemilikan saham, atau mengubah status perusahaan. Jenis-jenis corporate action dapat memiliki dampak yang signifikan terhadap perusahaan, pemegang saham, dan pasar secara keseluruhan. Dalam artikel ini, akan saya bahas mengenai corporate action yang dilakukan pada umum nya. 1. Dividen Dividen merupakan […]

Kategori Papan Saham di Bursa Efek Indonesia

Bursa Efek Indonesia (BEI) adalah tempat di mana saham-saham perusahaan publik diperdagangkan. Saat memasuki dunia investasi saham, penting untuk memahami kategori papan saham di BEI. Dalam artikel ini, akan dijelaskan berbagai kategori papan saham yang ada di Bursa Efek Indonesia dan apa yang perlu diketahui tentang kategori tersebut. 1. Papan Utama Papan Utama adalah kategori […]

Apa Saja Jenis Obligasi yang Diterbitkan oleh Pemerintah?

Obligasi pemerintah merupakan surat utang yang diterbitkan oleh pemerintah untuk mendanai proyek pembangunan dan memenuhi kebutuhan fiskal negara. Obligasi pemerintah dianggap sebagai produk investasi dengan risiko yang rendah. Hal ini dikarenakan kewajiban pembayaran obligasi dijamin oleh pemerintah dan dianggap memiliki risiko gagal bayar yang sangat kecil. Pastikan sebelum anda memahami seri-seri obligasi, anda sudah mengetahui […]

Apa itu Kapitalisasi Pasar?

Kapitalisasi pasar adalah ukuran yang digunakan untuk mengukur nilai total suatu perusahaan. Angka ini mencerminkan nilai total saham perusahaan yang diperdagangkan di bursa efek. Kapitalisasi pasar menjadi indikator penting bagi investor dan pelaku pasar lainnya dalam mengukur ukuran dan nilai relatif dari suatu perusahaan. Dalam artikel ini, saya akan membahas lebih lanjut tentang konsep kapitalisasi […]